PENGARUH LABELISASI HALAL, CUSTOMER DISSATISFACTION, DAN VARIETY SEEKING KONSUMEN KOSMETIK WARDAH TERHADAP PERILAKU BRAND SWITCHING

Authors

  • Nursafitri Politeknik Negeri Batam
  • Sri Zuliarni, S.Sos., M.B.A Politeknik Negeri Batam

Keywords:

labelisasi halal, customer dissatisfaction, variety seeking, brand switching

Abstract

Penelitian ini menguji pengaruh labelisasi halal, customer dissatisfaction, dan variety seeking konsumen kosmetik wardah terhadap perilaku brand switching. Responden penelitian berjumlah 100 orang dengan minimal usia 17 tahun keatas, yang sedang menggunakan kosmetik wardah dan berada di kota batam. Pengambilan sampel menggunakan teknik purposive sampling dengan regresi linear berganda. Pengujian ini dilakukan dengan SPSS 20. Hasil penelitian adalah labelisasi halal, customer dissatisfaction, dan variety seeking berpengaruh terhadap perilaku brand switching.

References

Hasibuan, Nasution, dan Anggraini. (2017). The effect of halal label, halal awareness, and brand imge on consumer intention to Buy international journal forinnovatibe research in multidisciplinary field, 3 (11) : 140 147.

Kotler, P., & Kevin, K. L. (2003). Manajemen pemasaran: Analisis, Perencanaan, implementasi,dan pengendalian.

Peter, J. P., & Olson, J. C. (2002). Consumer Behavior (Vol. 1). Jakarta: Erlangga.

Peter, J. Paul dan Jerry C. Olson. (2003). Perilaku Konsumen dan Strategi Pemasaran. 6 edition. Jakarta: Erlangga.

Tjiptono, Fandy, (2008). Strategi Pemasaran Edisi III. Yogyakarta: AndiK.H., R. (2013). A Guide to the Project Management Body of Knowladge (PMBOK Guide) Fifth Edition. Pennslyvania: Project Management Institute.

Downloads

Published

2021-11-29

How to Cite

Nursafitri, & Sri Zuliarni, S.Sos., M.B.A. (2021). PENGARUH LABELISASI HALAL, CUSTOMER DISSATISFACTION, DAN VARIETY SEEKING KONSUMEN KOSMETIK WARDAH TERHADAP PERILAKU BRAND SWITCHING. Prosiding Seminar Nasional Terapan Riset Inovatif (SENTRINOV), 7(2), 324-328. Retrieved from https://proceeding.isas.or.id/index.php/sentrinov/article/view/1059