PREDIKDI HASIL PANEN PADI MENGGUNAKAN CITRA LANDSAT DI KECAMATAN KABAT KABUPATEN BANYUWANGI

Authors

  • Abdul Holik 2Program studi agribisnis, politeknik negeri banyuwangi, Jl. Raya Jember KM 13 Labanasem, Kabat, Banyuwangi, 68461
  • Riza Rahimi Bachtiar Program Studi Agribisnis, Politeknik Negeri Banyuwangi, Jl. Raya Jember Km. 13 Labanasem Kabat, Banyuwangi, 68461

Keywords:

JST, Landsat, NDVI, Padi

Abstract

Prediksi hasil panen padi sangat dibutuhkan untuk pengambilan keputusan guna mendukung ketahanan pangan nasional. Tujuan penelitian ini adalah meprediksi hasil panen padi di Kecamatan Kabat Kabupaten Banyuwangi dengan menggunakan citra landsat 8. Citra landsat diakusisi pada rentang waktu tahun 2016-2019 sesuai dengan data ubinan aktual yang tersebar pada 23 titik. Citra diolah dengan menggunakan indeks NDVI dan model prediksi dibangun menggunakan jaringan syaraf tiruan (JST). Hasil arsitektur jaringan terbaik yaitu 1-10-1-1 dan dihasilkan model prediksi dengan R2=0,94 dan MSE=0,159. Hasil ini menunjukkan bahwa citra landsat dapat digunakan untuk memprediksi hasil penen padi dengan performa yang baik.

References

Holik, A., Bachtiar, R.R. (2019). Prediksi Hasil Panen Padi Menggunakan Pesawat Tanpa Awak. Jurnal Ilmiah Rekayasa Pertanian dan Biosistem. Vol. 7, No. 2 Hal. 230-238, DOI: 10.29303/jrpb.v7i2.139.

Roy, D.P., Yan, L. (2020). Robust Landsat-based crop time series modelling. Remote Sensing of Environment Vol. 238 (110810). https://doi.org/10.1016/j.rse.2018.06.038

Sinaga, F. J., Nuarsa, I W., Sardiana, I K., (2020). Pendugaan Produksi Padi Dengan Menggunakan Citra Landsat 8 di Kabupaten Tabanan. Jurnal Agroekoteknologi Tropika. Vol. 9, No. 1

Yin, Q., Liu, M., Cheng, J., Ke, Y., Chen, X. (2019). Mapping Paddy Rice Planting Area in Northeastern China Using Spatiotemporal Data Fusion and Phenology-Based Method. Remote Sens. 11(14), 1699; https://doi.org/10.3390/rs11141699

Downloads

Published

2020-11-05

How to Cite

Holik, A., & Bachtiar, R. R. (2020). PREDIKDI HASIL PANEN PADI MENGGUNAKAN CITRA LANDSAT DI KECAMATAN KABAT KABUPATEN BANYUWANGI . Prosiding Seminar Nasional Terapan Riset Inovatif (SENTRINOV), 6(1), 1144-1151. Retrieved from https://proceeding.isas.or.id/index.php/sentrinov/article/view/349