ALGORITMA PENGHINDAR TABRAKAN DEPAN-DEPAN MENGGUNAKAN SENSOR FUSION

Authors

  • Edi Rakhman Jurusan Teknik Elektro, Politeknik Negeri Bandung, Bandung 40012
  • Noor Cholis Basjaruddin Jurusan Teknik Elektro, Politeknik Negeri Bandung, Bandung 40012
  • Ardiansyah Ramadhan Jurusan Teknik Elektro, Politeknik Negeri Bandung, Bandung 40012
  • Irfan Maulana Shidik Jurusan Teknik Elektro, Politeknik Negeri Bandung, Bandung 40012

Keywords:

sensor fusion, algoritma kendaraan otonom, head-on collision avoidance system.

Abstract

Kendaraan otonom merupakan kendaraan yang dapat mengambil keputusan kemudi secara otomatis. Pengembangan pada sistem kendaraan otonom masih terus dilakukan. Salah satu bagian yang sedang dikembangkan ialah Head-on Collision Avoidance System (HCAS). Kendali yang digunakan hanya pada satu jenis sensor masih kurang efektif. Penelitian ini bertujuan untuk menghindari kecelakaan mobil antara depan dengan depan dengan menggunakan algoritma kendaraan otonom. Metode yang digunakan untuk menghindari kecelakaan ini dengan metode sensor fusion, dengan menggabungkan sensor ultrasonik dan kamera sehingga akan mengambil keputusan menghindar tabrakan. Hasil keputusan berupa mengerem jika ada halangan dari samping, dan berbelok jika tidak ada halangan dari samping.

References

Basjaruddin, N. C. (2014). Developing Adaptive Cruise Control Based on Fuzzy Logic Using Hardware Simulation. International Journal of Electrical and Computer Engineering (IJECE), Vol. 4, No. 6, December 2014, pp., 944~951.

Basjaruddin, N. C., Kuspriyanto, Suhendar, & Aryani, D. S. (2015). Lane Keeping Assist System Based on Fuzzy Logic. International Electronics Symposium (IES) (p. Lane Keeping Assist System based on Fuzzy Logic). Surabaya: IES Surabaya.

Edi Rakhman, N. C. (2019). Algoritma Penghindar Tabrakan Depan-Depan Mobil Kooperatif. Seminar Nasional Terapan Riset Inovatif ke-9 (pp. 804-811). Sungailiat, Bangka: Polban, Babel.

Ramadhan, A. (2019, Desember 28). Polri Sebut Jumlah Kecelakaan Lalu Lintas Meningkat pada 2019. Diambil kembali dari Kompas: https://sains.kompas.com/read/2019/12/28/10355741/polri-sebut-jumlah-kecelakaan-lalu-lintas-meningkat-pada-2019

Downloads

Published

2020-11-05

How to Cite

Rakhman, E., Basjaruddin, N. C., Ramadhan, A., & Shidik, I. M. (2020). ALGORITMA PENGHINDAR TABRAKAN DEPAN-DEPAN MENGGUNAKAN SENSOR FUSION. Prosiding Seminar Nasional Terapan Riset Inovatif (SENTRINOV), 6(1), 404-411. Retrieved from https://proceeding.isas.or.id/index.php/sentrinov/article/view/378