PENGARUH KEPUASAN KERJA TERHADAP KINERJA KARYAWAN DI PT TELKOM

Authors

  • Fuji Rahayu Wilujeng Program Studi Teknik Industri, Universitas Bunda Mulia, Jakarta Utara
  • Glisina Dwinoor Rembulan Program Studi Teknik Industri, Universitas Bunda Mulia, Jakarta Utara

Keywords:

Organisasi, Karyawan, Kepuasan Kerja, Kinerja, Finansial

Abstract

Salah satu upaya meningkatkan kinerja organisasi adalah dengan menjalin hubungan yang baik antara pimpinan dan karyawannya. Peningkatan kinerja karyawan akan meningkatkan kinerja perusahaan. Karyawan sebaiknya diperlakukan seperti partner usaha dan bukan sebagai buruh semata. Penelitian dilakukan di salah satu organisasi milik pemerintah dengan tujuan untuk mengukur pengaruh kepuasan kerja terhadap kinerja karyawan. Hasil dari penelitian menunjukkan bahwa terdapat pengaruh positif dan signifikan dari kepuasan kerja terhadap kinerja karyawan dengan dimensi faktor finansial sebagai faktor yang paling mempengaruhi kepuasan kerja karyawan.

 

References

As'ad, M. (1987). Psikologi lndustri. Yogyakarta: Lembaga Manajemen AMP, YKPN.

As'ad, M. (2000). Psikologi Industri. Yogyakarta: Liberty.

Flippo, B. E. (1989). Personal Management. Surabaya: Erlangga.

Gabriella, P., & Tannady, H. (2019). Pengaruh Motivasi dan Disiplin Kerja Terhadap Kinerja Guru di SMAN 8 Bekasi. Seminar Nasional Sains dan Teknologi Informasi (SENSASI), pp. 121-124.

Handoko, H. (1987). Manajemen Personalia dan Sumber Daya Manusia. Yogyakarta: BPFE UGM.

Martoyo, S. (1990). Manajemen Sumber Daya Manusia. Yogyakarta: BPFE UGM.

Rahayu, M., Rasid, F., & Tannady, H. (2018). Effects of Self Efficacy, Job Satisfaction, and Work Culture Toward Performance of Telemarketing Staff in Banking Sector. South East Asia J. Contemp. Business, Econ. Law, 16(5), 47-52.

Rahayu, M., Rasid, F., & Tannady, H. (2019). The Effect of Career Training and Development on Job Satisfaction and its Implications for the Organizational Commitment of Regional Secretariat (SETDA) Employees of Jambi Provincial Government. International Review of Management and Marketing, 9(1), 79.

Ranupandojo, H., & Suad, H. (1986) Manajemen Personalia. Yogyakarta: BPFE UGM.

Siagian, S. (1996). Manajemen Sumber Daya Manusia. Jakarta: Bumi Aksara.

Simamora, H. (1995). Manajemen Sumber Daya Manusia. Yogyakarta: STIE-YKPN.

Tannady, H. (2017). Manajemen Sumber Daya Manusia. Yogyakarta: Penerbit Expert.

Tannady, H., Ismuhadjar., & Zami, A. (2017). Factors Affecting The Performance of Driver: The Experience of Transjakarta Bus Driver. International Journal of Research Science & Management, 4(11), 22-28.

Tannady, H., & Sitorus, T. (2017). Role of compensation, organization culture, and leadership on working motivation of faculty member (study case: universities in North Jakarta). IOSR Journal of Business and Management, 19(10), 41-47.

Tannady, H. (2018). Psikologi Industri dan Organisasi. Yogyakarta: Penerbit Expert.

Tannady, H., Nurprihatin, F., & Hartono, H. (2018). Service quality analysis of two of the largest retail chains with minimart concept in Indonesia. Business: Theory and Practice, 19, 177-185.

Tannady, H., Erlyana, Y., & Nurprihatin, F. (2019). Effects of work environment and self-efficacy toward motivation of workers in creative sector in province of Jakarta, Indonesia. Qual.-Access to Success, 20(172), 165-168.

Tannady, H., Tannady, H., Ismuhadjar., & Zami, A. (2019). The Effect of Organizational Culture and Employee Engagement on Job Performance of Healthcare Industry in Province of Jakarta, Indonesia. Quality: Access to Success, 20(169), 18-22.

Tannady, H., Luin, J. A., & Widhianto, C. W. (2019). Faktor-Faktor Determinan Performa Kerja Karyawan Ground Handling Pada Industri Penerbangan di Indonesia. Seminar Nasional Riset dan Inovasi Teknologi (SEMNAS RISTEK), pp. 413-418.

Yuliana, Y., & Tannady, H. (2019). Faktor Determinan Performa Pekerja Konstruksi Melalui Mediasi Motivasi. Journal of Business & Applied Management, 12(2), 169-186.

Downloads

Published

2020-11-05

How to Cite

Wilujeng, F. R., & Rembulan, G. D. (2020). PENGARUH KEPUASAN KERJA TERHADAP KINERJA KARYAWAN DI PT TELKOM. Prosiding Seminar Nasional Terapan Riset Inovatif (SENTRINOV), 6(1), 1079-1085. Retrieved from https://proceeding.isas.or.id/index.php/sentrinov/article/view/581